Minggu, 06 Maret 2011

uts ips kelas 6 semsetser 2 tahun 2011

UPTD PENDIDIKAN
KECAMATAN CIKARANG UTARA KB. BEKASI
ULANGAN TENGAH SEMESTER 2

I. Berilah tanda silang (X) didepan jawaban yang benar a, b, c atau d !
  1. Gejala alam yang hampir sama dengan yang terjadi di Indonesia dan Negara Negara tetangga ditunjukan oleh nomer …..
No
Gejala Alam
1
BAnjir
2
Iklim
3
Tanah longsor
4
Gunung meletus
5
Tanah gundul
a.1,2,3
b.2,3,4
c.3,4,5
d.1,3,4
  1. Pegunungan yang melalui wilayah Asia Tenggara adalah ….
  1. Alpenia
  2. Bukit BArisan
  3. Mediterania
  4. Rocky
  1. Indonesia terletak diantara 6 derajat LU – 11 derajat LS dan 95 derajat BT – 141 derajat BT hal ini dapat dilihat dari letak secara ….
  1. Geologis
  2. Astronomis
  3. Garis bujur
  4. Garis lintang
  1. Letak Indonesia secara geografis sangat strategis karena dipersimpangan benua, yaitu …
  1. Asia dan Afrika
  2. Australia dan Amerika
  3. Asia dan Eropa
  4. Asia dan Australia
  1. Luas wilayah Negara Indonesia adalah …
  1. 1.919.440
  2. 1.929.450
  3. 1.999.440
  4. 1.999.560
  1. Negara tetangga Indonesia yang perekonomiannya berasal dari Industri dan jasa adalah ….
  1. Thailand
  2. Malaysia
  3. Singapura
  4. Brunaidarussama
  1. Negara di Asia Tenggara yang lebih separuh wilayahnya merupakan dataran adalah ….
  1. Laos
  2. Kamboja
  3. Myanmar
  4. malaysia
  1. Bencana yang disebabkan oleh keadaan alam dan sebagian besar ulah manusia adalah …
  1. Tanah longsor
  2. Bencana banjir
  3. Tusnami
  4. Bencana kekeringan
  1. Cairan panas yang ada didalam gunung berapi adalah …
  1. Lava
  2. Magma
  3. Lahar
  4. tephra
  1. Salah satu usaha mewaspadai adanya gejala social yang muncul adalah ….
  1. Meningkatkan system keamanan lingkungan
  2. Meningkatkan pendapatan keluarga
  3. Membuka lapangan pekerjaan sendiri
  4. Menambah pendapatan sambilan untuk keluarga
  1. kejadian atau fenomena alam yang menyertai gempa bumi adalah ….
  1. Hujan lebat
  2. Badai
  3. Gerakan tanah, tanah retak, tanah longsor atau tsunami
  4. banjir
  1. Tsunamai diambil dari bahasa ….
  1. Sangsekerta
  2. Belanda
  3. Inggris
  4. Jepang
  1. Yang termasuk tanda tanda awal akan terjadinya gempa bui adalah ….
  1. Hasil analisa data pengukuran
  2. Penyimpangan perilau hewan
  3. Suasana tegang
  4. Terjadi begitu saja
  1. Gubung berapi terkatif di Dunia adalah ….
  1. Merapi
  2. Kilinjaro
  3. Gauri sangkar
  4. Mount everest
  1. Musim kemarau, musim pancaroba, dan musim penghujan dimiliki oleh Negara ….
  1. Singapura
  2. Indonesia
  3. Brunaidarussalam
  4. malaysia
  1. Dibawah ini adalah temapat temapat tinggi, kecuali ….
  1. Himalaya
  2. Jaya wijaya
  3. Andes
  4. Palung jawa
  1. Dampak utama globalisasi dalam kehidupan suatu Negara adalah …
  1. Kekuaatan Negara meningkat
  2. Kesejahteraan meningkat
  3. Informasi menjadi milik dunia
  4. Kehialangan kedauatan sebuah negara
  1. Proses menduninya segala aspek kehidupan yang seolah semua wilayah di dunia tanpa batas yang dapat ditembus oleh oleh kemajuan ilmu pengetahuan, tekhnologi dan informasi dan transportasi adalah pengertian ….
  1. Globe
  2. Globalisasi
  3. Tekhnologi informasi
  4. Nasionalisme
  1. Perubahan perilaku masyarakat pada era globaisasi contohnya daalah hal …
  1. Gaya berpakaian
  2. Pakaian seragam
  3. Berpakaian seenaknya
  4. Berpakaian adat
  1. Kekayaan alam indonesia mamapu menarik minat ….
  1. Perusahaan asing
  2. Pengamat asing
  3. Penduduk asing
  4. Pemimpin asing
  1. Salah satu bukti globalisasi adalah …
  1. Mudahnya melakukan perjalanan
  2. Murahnya biaya hidup
  3. Senangnya menghadapi kehidupan
  4. Menerima semua hal baru
  1. Pada era globalisasi ini, indoesia juga menjadi salah satu tujuan wisata manca Negara karena Indoesia memiliki …
  1. Banyak pulai
  2. Keaslian budaya
  3. Letak yang strategis
  4. Pesona alam
  1. Keuntungan adanya perusahaan asing di Indonesia adalah ….
  1. Menambah beban hidup menambah pengangguran
  2. Menyerap tenaga kerja
  3. Menambah utang negara
  1. Mengirim surat melalui internet adalah ….
  1. Facsimeile
  2. E-mail
  3. Tele bangking
  4. telephone
  1. Terjadinya globalisasi dalam masyarakat akibat dari …
  1. Tekhnologi informasi dan transportasi
  2. Kemajuan peralatan perang
  3. Banyaknya manusia di dunia
  4. Tekhnologipendidikan yang canggih


II. Isilah titik titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
  1. Mengapa pemerintah menggalakan reboisasi ….
  2. Apakah gempa bumi tektonik itu …..
  3. Sebutkan tindakan yang harus dilakukan jika terjadi gempa …..
  4. Sumber gempa bumi (hiposentrum) kurang dari 50 KM disebut ….
  5. Magma yang keluar dari gunung merapi disebut ….
  6. Gempa berkekuatan tinggi di dasar laut disebut ….
  7. Untuk menghadapai globaliasasi sikap yang harus dimiliki adalah ….
  8. Apa akibatnya bila suatu negara menolak globalisasi ….
  9. Apakah yang menyebabkan terjadinya globalisasi ….
  10. Apa yang dimaksud perusahaan multinasional ….

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar !
  1. Sebutkan tiga bencana alam geologis !
  2. Sebutkan tiga jenis gempa bumi berdasarkan penyebabnya !
  3. Jelaskan yang dimaksud dengan globalisasi !
  4. Sebutkan dampak positif yang diakibatkan oleh globalisasi !
  5. Sebutkan alat penyaring nilai nilai globalisasi !


Tidak ada komentar:

Posting Komentar